Solusi Asuransi Tradisional
sesuai Budget Anda
Tentang Kami
Memulai profesi di industri asuransi dari
tahun 2013, kami percaya kebutuhan klien adalah prioritas utama kami.
Terlepas dari banyak produk asuransi diluar sana, tentunya setiap klien memerlukan perencanaan asuransi yang unik (tailor made). Oleh karena itu kami hadir untuk membantu para klien terkait proteksi keuangan mereka.
Asuransi Jiwa
Ada 2 pilihan untuk memiliki Asuransi Jiwa Tradisional, dengan menyewa atau membelinya.
Masa perlindungan mulai dari 1, 5 sampai 20 tahun (term life), hingga usia 100 tahun (whole life).
Konsultasikan kebutuhan Anda bersama kami!
Asuransi Kesehatan
Perlindungan asuransi kesehatan untuk anda dan keluarga.
Ada 2 pilihan yang bisa diambil, berdasarkan
– Harga Kamar ( 500rb. 1jt. 2jt per malam)
– Tipe Kamar ( 1 Bedroom atau 2 Bedroom)
Konsultasikan pilihan area perlindungan domestik maupun mancangera Anda bersama kami.
Asuransi Properti
Rumah, apartemen, ruko dan gudang semuanya memiliki nilai ekonomis bagi kita, tentunya jangan sampai kerugian yang timbul menjadikan beban keuangan bagi kita.
Miliki perlindungan untuk aset aset properti anda bersama kami.
Asuransi Perjalanan Mancanegara
Perjalanan bersama keluarga tercinta merupakan momen berharga.
Pastikan saat tidak khawatir saat berpergian bersama keluarga tercinta, konsultasikan asuransi perjalanan Anda bersama kami.


